Komitmen “The Good Growth Plan”: Syngenta Berkontribusi Meningkatkan Kesejahteraan Petani Indonesia
Syngenta memberikan kemudahan akses finansial, teknologi, pengetahuan dan pasar kepada petani di Indonesia
Produksi jagung meningkat sebesar 12% dan penghasilan petani jagung meningkat 23%
Peningkatan pendapatan petani mangga hingga 34%
Hari ini Syngenta melansir laporan terbarunya dari The Good Growth Plan, komitmen Syngenta untuk membantu petani menghadapi tantangan kebutuhan pangan dengan ...